Pada tahun 1978 seorang sejarawan Amerika bernama Michael H. Hart yang merupakan seorang keturunan Yahudi menuliskan buku berjudul “The 100 A Ranking Of The Most Influential Persons In History“. Buku tersebut memuat 100 tokoh yang memiliki pengaruh terkuat dalam sejarah manusia . Buku yang banyak diperdebatkan tersebut konsepnya secara luas banyak ditiru. Penting untuk dicatat bahwa Hart tidak memasukkan orang terbesar. Kriterianya ialah orang yang berpengaruh.
Buku ini dicetak kembali pada 1992 dengan beberapa revisi nyata terhadap daftar urutan 100 dan pangkat luar biasa mereka.
Berikut daftar nama 100 tokoh berpengaruh yang disebutkan Hart sebagai tokoh pahlawan dalam bukunya :
Peringkat Nama Pengaruh
1 Nabi Muhammad
Penyebar agama Islam, penguasa Arabia.
2 Isaac Newton
Fisikawan, pencetus Teori Gravitasi umum, Hukum gerak
3 Yesus / Nabi Isa
Isa Al Masih Nasrani
4 Siddhartha Gautama (Buddha) Pendiri agama Buddha
5 Kong Hu Cu
Pendiri agama Kong Hu Cu
6 Santo Paulus
Penyebar ajaran Kristen
7 Ts'ai Lun
Penemu kertas
8 Johann Gutenberg
Mengembangkan mesin cetak, mencetak Alkitab
9 Christopher Columbus
Penjelajah, memimpin orang-orang Eropa ke Amerika
10 Albert Einstein
Fisikawan, penemu Teori Relativitas
11 Louis Pasteur
Ilmuwan, penemu Pasteurisasi
12 Galileo Galilei
Astronom, secara akurat mengemukakan teori Heliosentris
13 Aristoteles
Filsuf Yunani yang berpengaruh
14 Euclides
Matematikawan, membuktikan tentang Geometri
15 Nabi Musa
Nabi terbesar Yahudi
16 Charles Robert Darwin
Biologis, mendeskripsikan teori Evolusi
17 Kaisar Qin Shi Huang-Di
Kaisar Tiongkok
18 Augustus Caesar (Kaisar Agustus)
Kaisar pertama Kekaisaran Romawi
19 Nicolaus Copernicus
Astronom, salah satu tokoh Teori Heliosentris
20 Antoine Laurent Lavoisier
Bapak Kimia modern, Filsuf dan Ekonom
21 Constantine yang Agung
Kaisar Romawi yang menjadikan agama Kristen sebagai agama resmi negara
22 James Watt
Mengembangkan Mesin uap
23 Michael Faraday
Fisikawan, Kimiawan, menemukan Induksi Elektromagnetik
24 James Clerk Maxwell
Fisikawan, penemu Spektrum Elektromagnetik
25 Martin Luther
Pendiri agama Protestan dan aliran Lutheran
26 George Washington
Presiden pertama Amerika Serikat
27 Karl Heinrich Marx
Bapak Komunisme
28 Orville Wright dan Wilbur Wright
Penemu Pesawat terbang
29 Genghis Khan
Penakluk dari bangsa Mongol
30 Adam Smith
Ekonom, pelopor Kapitalisme
31 Edward de Vere, 17th Earl of Oxford
Kemungkinan menulis karya yang berkaitan dengan William Shakespeare
32 John Dalton
Kimiawan, Fisikawan, penemu Teori Atom, Hukum Tekanan Parsial (Hukum Dalton)
33 Alexander yang Agung
Penakluk dari Makedonia
34 Kaisar Napoleon Bonaparte
Penakluk dari bangsa Perancis
35 Thomas Alva Edison
Penemu bola lampu dan Fonograf, dll.
36 Antony van Leeuwenhoek
Ahli Mikroskop, mempelajari kehidupan mikroskopis
37 William Thomas Green Morton
Pelopor Anestesiologi
38 Guglielmo Marconi
Penemu Radio
39 Adolf Hitler
Penakluk, memimpin Blok Poros dalam Perang Dunia II
40 Plato
Filsuf Yunani
41 Oliver Cromwell
Politikus Inggris dan pemimpin militer
42 Alexander Graham Bell
Salah seorang penemu Telepon
43 Alexander Fleming
Penemu Penisilin, memajukan Bakteriologi, Imunologi dan Kemoterapi
44 John Locke
Filsuf dan Teolog liberal
45 Ludwig van Beethoven
Komponis musik klasik
46 Werner Karl Heisenberg
Pencetus Prinsip Ketidakpastian
47 Louis-Jacques-Mandé Daguerre
Penemu/pelopor Fotografi
48 Simon Bolivar
Pahlawan nasional dari Venezuela, Kolombia, Ekuador, Peru, dan Bolivia
49 René Descartes
Filsuf Rasionalis dan matematikawan
50 Umar bin al-Khattab
Khalifah Ar-Rasyidin kedua, memperluas Daulah Khilafah Islamiyah.
51 Paus Urbanus II
Penyeru Perang Salib
52 Michelangelo Buonarroti
Pelukis, pematung, arsitek
53 Asoka
Raja India yang masuk dan mengembangkan agama Buddha
54 Santo Augustinus
Teolog Kristen awal
55 William Harvey
Penemu sirkulasi darah
56 Ernest Rutherford, 1st Baron Rutherford of Nelson
Fisikawan
57 John Calvin
Tokoh Reformasi Gereja, pendiri Calvinisme
58 Gregor Johann Mendel
Penemu teori genetika
59 Max Karl Ernst Ludwig Planck
Fisikawan, mengemukakan Termodinamika
60 Joseph Lister, 1st Baron Lister
Pelaku penemuan Antiseptik yang secara besar mengurangi kematian akibat pembedahan
61 Nikolaus August Otto
Penemu mesin pembakaran 4 tak
62 Francisco Pizarro
Penakluk dari bangsa Spanyol yang menaklukkan Kerajaan Inka di Amerika Selatan
63 Hernando Cortes
Penakluk dari bangsa Spanyolyang menaklukkan Meksiko
64 Thomas Jefferson
Presiden ketiga AS
65 Ratu Isabella I
Penguasa Spanyol, penyokong Cristopher Colombus
66 Joseph Stalin (Joseph Vissarionovich Dzugashvili
Tokoh revolusioner dan penguasa Uni Soviet
67 Julius Caesar
Penguasa Roma
68 Raja William I sang Penakluk
Meletakkan pembangunan Inggris modern
69 Sigmund Freud
Pendiri sekolah Freud untuk psikologi, ahli psikoanalisis
70 Edward Jenner
Penemu vaksin cacar
71 Wilhelm Conrad Roentgen
Penemu sinar X
72 Johann Sebastian Bach
Komponis
73 Lao Tzu
Pendiri Taoisme
74 Voltaire
Penulis dan filsuf
75 Johannes Kepler
Astronom penemu Hukum Kepler tentang pergerakan planet
76 Enrico Fermi
Salah satu tokoh abad atom, Bapak Bom Atom
77 Leonhard Euler
Fisikawan, matematikawan penemu Kalkulus Diferensial dan Integral serta Aljabar
78 Jean-Jacques Rousseau
Filsuf dan pengarang Prancis
79 Niccolò Machiavelli
Penulis Sang Pangeran (risalat politik yang berpengaruh)
80 Thomas Robert Malthus
Ekonom penulis Esai Prinsip Populasi dalam Pengaruhnya pada Kemajuan Masa Depan pada Masyarakat
81 John Fitzgerald Kennedy
Presiden AS yang mendirikan "Program Luar Angkasa Apollo"
82 Gregory Goodwin Pincus
Endokrinolog, menemukan pil KB
83 Mani (en)
Nabi Iran abad ke-3, Pendiri Manicheanisme
84 Vladimir Ilyich Lenin (Vladimir Ilyich Ulyanov)
Tokoh revolusioner dan pemimpin Rusia
85 Kaisar Sui Wen
Menyatukan Tiongkok, pendiri Dinasti Sui
86 Vasco da Gama
Navigator, penemu rute pelayaran Eropa ke India
87 Raja Cyrus yang Agung
Pendiri kekaisaran Persia
88 Tsar Peter yang Agung
Mendekatkan Rusia kepada Eropa
89 Mao Zedong (Mao Tse-tung)
Bapak Maoisme, komunisme Tiongkok
90 Sir Francis Bacon
Filsuf, menggambarkan secara induktif metode ilmiah
91 Henry Ford
Pembuat mobil model T
92 Meng Tse
Filsuf, pendiri sekolah Konfusianisme]
93 Zarathustra (Zoroaster)
Pendiri Zoroastrianisme
94 Ratu Elizabeth I
Ratu Inggris, memperbaiki Gereja Inggris setelah Ratu Mary
95 Mikhail Sergeyevich Gorbachev
Perdana Menteri Rusia yang mengakhiri Komunisme di Uni Soviet dan Eropa Timur
96 Raja Menes
Menyatukan Mesir Hulu dan Hilir
97 Kaisar Charlemagne
Kaisar Romawi Suci
98 Homer
Penyair epik
99 Kaisar Yustinianus I
Kaisar Romawi Timur, menaklukkan kembali sebagian Kekaisaran Romawi Barat
100 Mahavira
Pendiri Jainisme
Source : Wikipedia
Tanpa maksud mencederai torehan sejarah buku tersebut memberikan pada kita pengetahuan yang berharga dan juga menunjukkan identitas diri sang penulis bahwa ia telah melakukan berbagai penelitian sejarah yang sangat banyak dan rumit. Namun suatu hal yang mengherankan, seakan kita sebagai orang muslim memberikan ucapan selamat “Congratulation” pada sang penulis buku Michael H. Hart dengan menempatkan sosok mulia Nabi kita Muhammad SAW di urutan pertama dari 100 tokoh versi Hart. Seakan- akan itu adalah penemuan baru yang kita muslim belum pernah mendengar dan mendapati sebelumnya. Atau bahkan seakan-akan Rasulullah SAW butuh dan menunggu piagam penghormatan dan pengakuan dari sang sejarawan Amerika tersebut, setelah ALLAH SWT jelas telah memberikan keputusan dan kesaksian akan kemuliaan dan keluhuran Rasulullah.
Dalam bukunya juga ia sebutkan andaikan Siddhartha Gautama (Buddha) memiliki pengikut lebih banyak dari Muhammad SAW makan Hart akan memposisikannya di urutan pertama mengalahkan Nabi Umat Islam yang jumlah pengikutnya lebih banyak. Sungguh perkataan yang amat mencela dan merendahkan. Mungkin ia lupa bahwa budha meninggal dalam keadaan bunuh diri di gua setelah ia gila kehilangan akal sehatnya.
Setelah dikaji dan diteliti tujuan dari penyebutan satu tokoh islam dalam buku tersebut adalah untuk membutakan umat islam akan sejarah kejayaan dan keluhuran islam. Andaikan kita telaah lebih mendalam lagi dalam buku tersebut Hart memasukkan tokoh-tokoh penghancur kebudayaan manusia dan pemberontak seperti Jengis Khan dan Hitler dalam jajaran 100 tokoh berpengaruh yang dikepalai oleh Nabi Ummat Islam.
Berangkat akan hal tersebut, itulah yang menjadi motifasi dan pendorong bagi Jihad At Turbani dalam menulis buku berjudul “100 Tokoh Hebat Dalam Islam Yang Mengubah Sejarah”.
Nabi Muhammad SAW adalah Nabi Umat Islam yang mana kita mengakuinya dan menempatkan beliau dalam posisi dan urutan pertama makhluk teragung dan termulia yang diciptakan Allah SWT.
100 Tokoh yang dimuat dalam bukunya adalah umat islam pengikut ajaran Nabi Muhammad SAW secara meluas, meliputi semua muslimin yang bertauhid kepada Allah SWT sepanjang sejarah peradaban umat islam.
Dalam buku tersebut sang penulis mengajak pembaca untuk rihlah seru dan asyik dalam taman-taman sejarah peradaban manusia. Mengajak bertamasya ke seluruh penjuru belahan dunia dari masa ke masa. Dari ujung timur Jepang dan dari sisi barat Chili, dari ujung Utara negara Swedia dan dari bagian selatan Afrika Selatan mengenal 100 tokoh hebat umat islam yang telah mengubah perjalanan sejarah.
Tokoh hebat dalam buku ini ada laki-laki- perempuan, panglima – prajurit, kelompok masyarakat, arab maupun ‘ajam, seorang alim penemu maupun penyair sastra yang tenar maupun terlupakan. Sistematika pengurutan nama 100 tokoh dalam buku ini tidak berdasarkan sisi keutamaaan dan kehebatan namun dari segi zaman dan tempat sehingga menceritakan pada pembaca akan sosok tokoh yang hebat dan dari mana berasal. Dan ketika sampailah pada tokoh ke 100 pembaca telah mendapatkan gambaran sederhana yang menyeluruh tentang sejarah islam. Meskipun sesungguhnya tokoh- tokoh hebat Umat Islam tidak terbatas dengan bilangan 100 saja. Sang penulis berusaha keras untuk memaparkan dengan memilih 100 tokoh teladan umat islam sepanjang sejarah dengan beberapa tujuan diantaranya: murni meneliti sejarah, upaya pembelaan terhadap salh satu tokoh, dan pula bertujuan menolak syubhat yang dilontarkan oleh musuh islam terhadap tokoh pahlawan islam seperti : Zombie dan Kapten Bajak Laut Barbarosa yang difilmkan oleh Hollywood dengan judul “Pirrates Of Caribian” Jack Sparrow yang merupakan pahlawan hebat umat islam.
Untuk daftar nama 100 tokoh hebat umat islam sepanjang sejarah versi Jihad At Turbani menyusul ya daftar namanya, karena saya sudah mengantuk. Waktu menunjukkan pukul 22.00 Wita wilayah Kendari Sulawesi Tenggara.
Terimakasih atas perhatiannya membaca tulisan ini semoga menambah wawasan sejarah dan pengetahuan bagi pembaca.
Posting Komentar